IMPLEMENTASI KEBIJAKAN PENGURANGAN PENGGUNAAN KANTONG PLASTIK

Iman Abdurrasyid Husain, Diana Hertati

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis implementasi kebijakan pengurangan penggunaan kantong plastik di Kabupaten Bekasi. Masalah difokuskan pada capaian kinerja pengelolaan sampah plastik yang tidak menunjukkan proses yang sistematis, menyeluruh, dan berkesinambungan antara pengurangan dan penanganan sampah plastik. Pada penelitian ini menggunakan model Edward III yang memiliki empat faktor yaitu komunikasi, sumber daya, disposisi, dan struktur birokrasi. Metode penelitian yang digunakan yakni deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui observasi, dokumentasi, dan wawancara. Berdasarkan dari hasil penelitian ini menghasilkan temuan bahwa kebijakan pengurangan penggunaan kantong plastik di Kabupaten Bekasi belum terimplementasi dengan optimal. Dibuktikan pada faktor komunikasi, adanya ketidakjelasan dan inkonsistensi melalui sosialisasi kebijakan belum masif. Pada faktor sumber daya, jumlah staf yang dimiliki masih kurang dan tidak didukung dengan kemampuan yang baik serta fasilitas yang memadai. Pada faktor disposisi, komitmen dari masyarakat melalui pemahaman dan responsivitas masih kurang baik akan kehadiran kebijakan pengurangan penggunaan kantong plastik. Begitu juga dengan faktor struktur birokrasi masih ditemukan hambatan terkait fragmentasi dan standar operasional prosedur.

Keywords


Implementasi, Kebijakan, Kantong Plastik

References


Agustino, L. (2017). Dasar-Dasar Kebijakan Publik. Bandung: Alfabeta.

Anggara, S. (2014). Kebijakan Publik (Tim Redaksi Pustaka Setia (ed.); 1st ed.). Bandung: CV Pustaka Setia.

Anggito, A., & Setiawan, J. (2018). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: CV Jejak.

Anom, I. D. K., & Lombok, J. Z. (2020). Karakterisasi Asap Cair Hasil Pirolisis Sampah Kantong Plastik sebagai Bahan Bakar Bensin. Fullerene Journal of Chemistry, 5(2), 96–101. https://doi.org/10.37033/fjc.v5i2.206

Arico, Z., & Jayanthi, S. (2018). Pengolahan Limbah Plastik Menjadi Produk Kreatif Sebagai Peningkatan Ekonomi Masyarakat Pesisir. Martabe : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 1–6. https://doi.org/10.31604/jpm.v1i1.1-6

Asmuni, S., Hussin, N. B., Khalili, J. M., & Zain, Z. M. (2015). Public Participation and Effectiveness of the no Plastic Bag Day Program in Malaysia. Procedia-Social and Behavioral Sciences, 168, 328–340. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2014.10.238

Deddy, M. (2016). Studi Kebijakan Publik dan Pelayanan Publik. 2nd ed. Bandung: Alfabeta.

Fadilah, S., & Kurniawan, B. (2021). Implementasi Program JAMPERSAL (Jaminan Persalinan) Dalam Menjamin Persalinan Ibu dan Anak di Provinsi Jawa Timur. Publika, 9(4), 419–432.

Hardiyansyah, H. (2015). Komunikasi Pelayanan Publik Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: Gava Media.

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. (2019). Pengelolaan Sampah: Kapasitas TPA menjadi Sampah. (http://perpustakaan.menlhk.go.id/pustaka/home/index.php?page=detail_news&newsid=749, 7 Januari 2019, diakses tanggal 15 Juni 2022).

Maruf, M. (2019). Indonesia Response and Recent Development of Law and Policy in Addressing Marine Plastic Litter. Journal of Indonesian Legal Studies, 4(2), 167–188. https://doi.org/https://doi.org/10.15294/jils.v4i2.34757

Miles, M. B., Huberman, A. M., & Saldaña, J. (2019). Qualitative Data Analysis: A Methods Sourcebook (4th ed.). SAGE Publications Inc.

Napitupulu, L., Hamzah, H., & Haniy, S. U. (2021). 3 Intervensi Penting untuk Mendukung Pembatasan Penggunaan Plastik Sekali Pakai. WRI Indonesia. 4 Juni 2021. https://wri-indonesia.org/id/blog/3-intervensi-penting-untuk-mendukung-pembatasan-penggunaan-plastik-sekali-pakai#:~:text=Pemerintah Indonesia sendiri telah berkomitmen, dan alat makan sekali pakai (5 Juni 2022).

Noeh, M. F. (2022). Naskah Kebijakan Solusi Penangan Darurat Sampah TPST “Transformasi Pengelolaan Sampah Terpadu”. Bupati: Tim Percepatan Pembangunan Daerah Pemerintah Daerah Kabupaten Bekasi

Nyathi, B., & Togo, C. A. (2020). Overview of Legal and Policy Framework Approaches for Plastic Bag Waste Management in African Countries. Journal of Environmental and Public Health, 2020, 1–8. https://doi.org/https://doi.org/10.1155/2020/8892773

Peraturan Bupati Bekasi Nomor 34 Tahun 2019 Tentang Pengurangan Penggunaan Kantong Plastik.

Purwaningrum, P. (2016). Upaya Mengurangi Timbulan Sampah Plastik Di Lingkungan. Indonesian Journal of Urban and Environmental Technology, 8(2), 141–147. https://doi.org/10.25105/urbanenvirotech.v8i2.1421

Qodriyatun, S. N., Nurhayati, S., Yulia, Q., Elga, I., Anih, A., Suryani, S., & Prasetyawan, T. (2021). Sampah Plastik Dan Implikasi Kebijakan Pembatasan Plastik Sekali Pakai Terhadap Industri Dan Masyarakat. Jakarta: Pusat Penelitian Badan Keahlian DPR RI bekerja sama dengan Intrans Publishing, Anggota IKAPI Jawa Timur.

Republika.co.id. (2022). Warga Keluhkan Keberadaan TPA Burangkeng yang Semakin Menggunung. 8 Juni 2022. https://www.republika.co.id/berita/rd4z4t484/warga-keluhkan-keberadaan-tpa-burangkeng-yang-semakin-menggunung (20 Agustus 2022).

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 18 Tahun 2008 Tentang Pengelolaan Sampah.

Winarno, B. (2014). Kebijakan Publik: Teori, Proses dan Studi Kasus. 2nd ed. Yogyakarta: Media Pressindo.

Zhu, Q. (2011). An Appraisal and Analysis of the Law of “Plastic-Bag Ban.” Energy Procedia, 5, 2516–2521. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.egypro.2011.03.432




DOI: http://dx.doi.org/10.31258/jkp.v14i2.8248

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Kebijakan Publik

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.